Text
KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PENGGUNAAN OBAT GASTRITIS DI DUSUN WALIKUKUN DESA BANGUNREJO KECAMATAN SUKOREJO KABUPATEN PONOROGO PERIODE MARET – JUNI 2021
XMLABSTRAK
Pemakaian obat banyak sekali digunakan untuk mengobati berbagai penyakit. Pengertian obat itu sendiri merupakan bahan yang hanya dengan takaran tertentu dan penggunaan yang tepat dapat dimanfaatkan untuk mencegah penyakit, menyembuhkan atau memelihara kesehatan. Gastritis merupakan suatu peradangan atau perdarahan mukosa lambung yang dapat bersifat akut,kronis dan difus (local) Tujuan penelitian, memperoleh gambaran secara umum tentang tingkat pengetahuan masyrakat dukuh walikukun tentang penggunaan obat gastritis. Metode penilitian yang digunakan dengan cara membagikan angket kepada masyarakat Dusun Walikukun. Hasil yang didapat adalah warga kurang paham terhadap penggunaan obat gastritis dengan presntase sebanyak 42%.
ABSTRACT
The use of drugs is widely used to treat various diseases. The notion of the drug itself is an ingredient that is only with a certain dose and the right use can be used to prevent disease, cure or maintain health. Gastritis is an inflammation or bleeding of the gastric mucosa that can be acute, chronic and diffuse (local) The purpose of research,obtaining a general picture of the level of knowledge of the community of dukuh walikukun about the use of gastritis drugs., The research method used by distributing questionnaires to the people of Walikukun Hamlet. The result obtained is that residents do not understand the use of gastritis drugs with presntase as much as 42%.
Detail Information
Item Type |
KARYA TULIS ILMIAH
|
---|---|
Penulis |
WAHYU MEGA DWI SHARA - Personal Name
|
Student ID | |
Dosen Pembimbing | |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI | |
Edition |
Published
|
Departement | |
Contributor | |
Language |
Indonesia
|
Publisher | Akademi Farmasi Mitra Sehat Mandiri Sidoarjo : Krian., 2021 |
Edition |
Published
|
Subject(s) | |
No Panggil |
615.14 WAH t
|
Copyright | |
Doi |